Liputan Khusus Diskusi Aktual “Nuklir Iran: Kenapa AS, Israel, dan Inggris Sewot?”
Meskipun AS, Israel, dan Inggris nampak sewot kepada Iran, tapi kecil kemungkinannya mereka akan mengeroyok Iran.
Liputan Khusus Diskusi Aktual “Apa Sebab Indonesia Terbebas dari Krisis Ekonomi”
Ustadz Umar Abdullah juga menjelaskan bahwa ada yang lucu dengan pemerintahan Amerika Serikat yang mulai panik dengan kebangkitan Cina.
Liputan Khusus Diskusi Aktual “Apa Maunya Obama Datang”
Diskusi dibuka oleh Ustadz Umar Abdullah, yang menjelaskan bahwa rencana kedatangan Obama ke Bali di KTT Pemimpin ASEAN. “Ini perlu diwaspadai mengapa dia sebagai Kepala Negara AS perlu ikut menghadiri KTT tersebut,” sambungnya.
Liputan Khusus Diskusi Aktual “Freeport Harus Pergi”
Sudah saatnya pemerintah mengkaji kembali izin penambangan yang diberikan kepada Freeport. Jangan sampai negara terus dirugikan karena ini, karena manfaat yang diberikan tidak optimal.
Liputan Khusus Diskusi Aktual “Reshuffle Kabinet: Solusi atau Problem?”
Perlu diwaspadai adalah Presiden SBY sedang menumpuk barikade di sektor pertahanan untuk mengamankan kekuasaannya.
Liputan Khusus Diskusi Aktual “Menyoal RUU Intelijen”
Tepat pukul delapan malam, suasana diskusi makin terasa. Pengantar yang disampaikan Ustad Umar untuk memulai diskusi rutin ini pekanan ini berhasil memancing pertanyaan dari beberapa peserta diskusi.