inspirasi


Samara dalam Monogami dan Poligami Apakah Ada Bedanya? (3)
Bagian Ketiga By: Lathifah Musa Setelah sebelumnya membahas tentang Sakinah, maka tulisan ini membahas tentang Mawaddah wa Rahmah. Statemen awal rangkaian inspirasi tulisan ini adalah tentang sebuah keluarga yang telah sakinah, namun belum mawaddah wa rahmah. Jadi, cukupkah hanya sakinah? Yah setidaknya untuk mempertahankan bangunan rumah tangga agar tetap kokoh, karena di sana ada ketenangan…
Ummu Imarah;The Real Muslimah Role
Ummu Imarah, atau Nusaibah bin Kaab bin Amru, adalah sosok wanita muslimah yang berasal dari kaum Anshar, khususnya suku Khazraj. Beliau layak dijuluki sebagai aktivis politik paling militan dari kalangan wanita di masa Rasulullah SAW. Terekam dalam sejarah, beliau termasuk salah seorang yang tidak pernah absen dalam setiap aktivitas perpolitikan di masanya Rasulullah SAW. Suaminya…
Ibu untuk Anak Kita
Kunci untuk melahirkan anak-anak yang tajam pikirannya, jernih hatinya dan kuat jiwanya adalah mencintai ibunya sepenuh hati. Kita berikan hati kita dan waktu kita untuk menyemai cinta di hatinya, sehingga menguatkan semangatnya mendidik anak-anak yang dilahirkannya dengan pendidikan yang terbaik. Keinginan besar saja kadang tak cukup untuk membuat seorang ibu senantiasa memberikan senyumnya kepada anak….